RPS Mata Kuliah Entomologi Kesehatan Lingkungan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
NO

RENCANA PEMBELAJARAN  SEMESTER
1.
Nama Mata Kuliah
Entomologi
2.
Kode
MKK.214
3.
Semester
2 (Dua)
4.
Beban Kredit
2 SKS ( 1 SKS Teori 1 SKS Praktek )
5.
Tim Dosen
1.      ..............................
2.      ..............................
6.
TIU
Ingin mengetahui vektor-vektor penyebab penyakit
7.
TIK
-          Metoda identifikasi vektor
-          Morfologi dan fisiologi vektor
-          Membedakan bionomik dan pola hidup pinjal, tungau, dan tumbila
-          Membedakan bionomik dan pola hidup kecoa
-          Membedakan bionomik dan pola hidup lalat
-          Membedakan bionomik dan pola hidup nyamuk
-          Pengambilan sampel untuk identifikasi berbagai jenis nyamuk, lalat, kecoa, dan pinjal
-          Pengiriman sampel, pemeriksaan dan interpretasi hasil
8.
Metode Penilaian dan Pembobotan
-          Tugas kelompok dan mandiri
-          Penilaian Ujian Tengah Semester
-          Penilaiann Ujian Akhir Semester
-          Absensi Kehadiran
9.
Daftar Referensi
1.      Achmadi UF Manajemen Penyakit Berbasis Wilayah ( Jakarta: UI Press, 2008 )
2.      Kandun, I.N. 2005 Program Kebijakan Pengendalian Vektor dan Reservoir Penyakit di Indonesia.
3.      Cecep Dani S, Pengendalian Vektor Penyakit Tropis, (Jogjakarta : Gosyen Public, 2005)

10.
Jadual Pembelajaran

Tanggal
/jam
Bahan Kajian/sub bahan kajian
Metoda
Media
Dosen
Indikator
Minggu ke 1
-          Pengertian entomologi
-          Ruang lingkup entomologi
-          Hubungan entomologi dengan kesehatan lingkungan
Lerning center
Diskusi
Tanya Jawab
OHP
Papan tulis
Board Marker

Ketepatan dalam pemahaman
Minggu ke 2-3
-          Menjelaskan pengertian morfologi
-          Menjelaskan pengertian fisiologi
-          Menjelaskan morfologi dan fisiologi vektor
Lerning center
Diskusi
Tanya Jawab
OHP
Papan tulis
Board Marker

Ketepatan dalam mendeskripsikan
Minggu ke 4
-          Menjelaskan pengertian binatang vektor
-          Menjelaskan identifikasi vektor
Lerning center
Diskusi
Tanya Jawab
OHP
Papan tulis
Board Marker

Ketepatan dalam mendeskripsikan
Minggu ke 5-6
-          Menjelaskan pengertian bionomic
-          Menjelaskan bionomic vector
-          Menjelaskan bionomic vector pinjal
-          Menjelaskan pola hidup pinjal
Lerning center
Diskusi
Tanya Jawab
OHP
Papan tulis
Board Marker

Ketepatan dalam mendeskripsikan
Minggu ke 7
-          Menjelaskan pengertian bionomic
-          Menjelaskan bionomic vector
-          Menjelaskan bionomic vector tungau dan tumbila
-          Menjelaskan pola hidup tungau dan tumbila
Lerning center
Diskusi
Tanya Jawab
OHP
Papan tulis
Board Marker

Ketepatan dalam mendeskripsikan
Minggu ke 8
-          Menjelaskan pengertian bionomic
-          Menjelaskan bionomic vector
-          Menjelaskan bionomic vector kecoa
-          Menjelaskan pola hidup kecoa
Lerning center
Diskusi
Tanya Jawab
OHP
Papan tulis
Board Marker

Ketepatan dalam mendeskripsikan
Minggu ke 9
-          Menjelaskan pengertian bionomic
-          Menjelaskan bionomic vector
-          Menjelaskan bionomic vector lalat
-          Menjelaskan pola hidup  lalat
Lerning center
Diskusi
Tanya Jawab
OHP
Papan tulis
Board Marker

Ketepatan dalam mendeskripsikan
Minggu ke 10
-          Menjelaskan pengertian bionomic
-          Menjelaskan bionomic vector
-          Menjelaskan bionomic vector nyamuk
-          Menjelaskan pola hidup nyamuk
Lerning center
Diskusi
Tanya Jawab
OHP
Papan tulis
Board Marker

Ketepatan dalam mendeskripsikan
Minggu ke 11 dan 12
-          Pengambilan sampel nyamuk dan lalat
-          Identifikasi nyamuk dan lalat
-          Pengiriman sampel nyamuk dan lalat




Minggu ke 13-14
-          Pengambilan sampel kecoa
-          Identifikasi sampel kecoa dan pinjal
-          Pengiriman sampel kecoa, pinjal dan kutu





Tugas-tugas yang harus diselesaikan oleh mahasiswa :
-          Mahasiswa diberikan tugas untuk membuat resume perkuliahan
-          Mahasiswa wajib telaah jurnal tentang kesehatan lingkungan
-          Mahasiswa membuat makalah




2 komentar:

Csn Slots said...

Link Alternatif Klik4D

- Buku Mimpi 2D

michelle said...

ayo segera bergabung dengan kami hanya dengan minimal deposit 20.000
dapatkan bonus rollingan dana refferal ditunggu apa lagi
segera bergabung dengan kami di i*o*n*n*q*q

Post a Comment